Kukeluarkan semua pikiran
Yang tersimpan dalam benakku
Takan kubiarkan waktu
Berlalu begitu saja
Jalani hari-hari tanpa ragu
Matahari bantu aku menyinari
Setiap jalan yang hendak dicapai
Melawan segala hambatan
Yang kerap menghampiri
Kukerjakan segala apa yang kubisa
Tanamkan rasa optimis
Yakinkan semua yang jadi angan
Tak lupa bersyukur pada pencipta
Atas semua yang diberi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Siapapun boleh komentar di blog gue, yang penting tidak melanggar norma kesopanan